Tuesday, November 25, 2008

Sensasi Seks 'serangan fajar' Menggairahkan & Hot

 

Layaknya makanan,seks juga memerlukan variasi agar rasanya lebih nikmat. Aktivitas seks‘serangan fajar’, merupakan salah satu variasi yang dipercaya meningkatkangairah seksual hubungan bertambah hot.Mmh, benarkah?

Layaknya makanan,seks juga memerlukan variasi agar rasanya lebih nikmat. Aktivitas seks‘serangan fajar’, merupakan salah satu variasi yang dipercaya meningkatkangairah seksual hubungan bertambah hot.Mmh, benarkah?

Tidak bisa dipungkiri, kehidupan seksual merupakan salah satu aspekpenting dalam ikatan perkawinan. Tanpa kehidupan seksual, maka perkawinan punmenjadi tidak utuh. Sayangnya, rasa jenuh kerap melanda pasangan suami istri.Kalau sudah begini, variasi bercinta pun menjadi obatnya. Mulai dari variasigaya hingga variasi waktu. Seperti yang dijelaskan dr. Mulyadi, “Bagi pasutri mengubah waktu merupakansuatu variasi yang perlu dilakukan dalam hubungan seksual dengan memanfaatkankelebihan yang ada”.

Jika aktivitas seksual kerap kalidilakukan pada malam hari, kenapa Anda tidak mencoba untuk mengubahnya saatdini hari? Aktivitas seks ‘serangan fajar’ ini memang layak dicoba. Apalagi,sensasi yang didapatkan akan jauh berbeda. Ditengah cuaca dingin yangmenggigit, seks ‘serangan fajar’ ini akan menambah value gairahbercinta. Belum lagi dampak positif lainnya, dimana seks ‘serangan fajar’ mampumenjadi stimulan agar Anda dapat menjalani aktivitas sehari-hari dengan lebihbersemangat lagi.

Sebuah penelitian yang dilakukan diUniversitas Queen di Belfast, membuktikan bahwa ‘serangan fajar’ akan membuatseluruh otot tubuh bekerja. Dalam selang waktu satu jam, aktivitas seksualdiyakini dapat membakar sekitar 300 kalori yang tersimpan dalam tubuh.Sementara itu, menurut riset yang dipublikasi jurnal New Scientist, akanmenimbulkan efek penyembuhan dengan cara meningkatkan kadar Ig A atau antibodiyang merupakan pertahanan primer tubuh. Namun, peneliti juga mengingatkan agaraktivitas seksual tidak dilakukan secara berlebihan, karena dapat menurunkandaya tahan tubuh.

Lebih lanjut, anggotaIndonesian Association for Ozone Therapy ini menjelaskan bahwa waktu dini harimerupakan waktu yang menyenangkan untuk melakukan hubungan seksual karenakelebihannya berupa ereksi yang terjadi spontan. Tidak hanya itu, tubuh pun otomatis akan terasa jauh lebih segar. Maklum,tubuh dan jiwa setelah beristirahat semalaman. “Pada dasarnya,wanita sangat perlu keadaan rileks untuk berhubungan seksual, dengan demikian‘serangan fajar’ merupakan waktu yang cocok,” tambahnya.

Nari, seorang manager sebuah perusahaanswasta, bahwa hubungan intim di pagi hari punya banyak keuntungan. Mulai darikadar hormon testosteron lelaki yang lebih tinggi. Hingga kemudahan dirinyamencapai kenikmatan. Nari menjelaskan, bahwa ia justru lebih mudah mencapaiorgasme jika bercinta di pagi buta.

Namun wanita cantik ini tidak menampikjika aktivitas seks ‘serangan fajar’ memiliki beberapa kendala. “Bawaannyamasih ngantuk, mau tidur lagi. Lagian kalau melakukannya di waktu ‘seranganfajar’, rasanya saya dan suami jadi terburu-buru. Karena harus cepat-cepatmandi dan mempersiapkan segala sesuatunya sebelum pergi ke kantor,” ungkapnya lagi.Berdasarkan pengalamannya, membuktikan bahwa aktivitas ‘serangan fajar’ initidak hanya disukai oleh kaum pria saja.

Sama seperti variasiseks lainnya, saat melakukan aktivitas seksual ‘serangan fajar’ juga memilikibeberapa kendala. Seperti yang dituturkan, dr. Mulyadi Tedjapranata,MD, mantan Kepala Penerangan dan Pelatihan di RS Sulianti Saroso, “Dalam melakukan ‘serangan fajar’memang ada beberapa hal yang menjadi kendala. Misalnya dalam hal waktu yangbegitu terbatas, belum lagi bad mood wanita yang umumnya muncul di pagihari. Bagi pasangan di usia lanjut juga perlu waktu pemanasan yang lebihpanjang.”

Ketidaksamaan waktu dalam aktivitas,antara suami istri juga menjadi salah satu faktor terhambatnya aktivitas‘serangan fajar’. Meski begitu, bukan tidak mungkin variasi yang satu ini dapatdilakukan. Anda bersama pasangan hanya perlu menyesuaikan waktu yang tepat.Jika perlu, carilah waktu saat libur. Adisty


Tujuh Alasan Pria menyukai‘serangan fajar’



  1. Lelaki lebih bersemangat

    Penelitian membuktikan bahwa tingkat hormon testoteron lelaki lebihtinggi di saat pagi hari. Lelaki biasanya mengalami morning erection,ereksi di pagi hari, yang berarti bisa berhubungan seks secara lebih mudah,bahkan tanpa harus melakukan pemanasan yang begitu lama. Secara psikologis,lelaki juga makin percaya diri ketika mengetahui bahwa pasangannya siapmenerima. Lakukanlah, dan buat pasangan Anda merasakan sensasi kenikmatan.

  2. Lelaki lebih mudah mencapai orgasme

    Bangun tidur adalah keadaan paling rileks, keadaan yang palingmenguntungkan bagi pasangan suami-istri untuk mencapai orgasme. Khususnyaperempuan, karena itu sangat membantu mencapai kepuasan seksual pasangan.Bangun pagi seperti membuka lembaran hidup baru, ketika tekanan hidup belummenghimpit. Sedangkan malam hari, konsentrasi pikiran seperti mengulang lagikejadian sebelumnya. Sesaat sebelum orgasme, kadar hormon oksitosin yangmendatangkan efek nikmat akan meningkat. Dalam tubuh pun kemudian akan mengalirhormon endorfin yang merupakan pertanda kepuasan seks. Bila terlalu sibuk,pasutri bisa mengatur jadwal. Cukup melakukannya seminggu sekali hingga menyadari keuntungannya. Bagi pasutri yangsering membuat jadwal dan buku acara, mengapa tidak memasukkan satu acara yangsangat mengasyikkan ini dalam catatan.

  3. Mimpi erotis menjadi kenyataan
    Jika pernah bermimpi erotis dan pikiran sulituntuk melupakannya, maka inilah cara yang tepat untuk menuntaskannya. Anda dan pasangan dapat mewujudkan mimpierotis sehingga mampu menimbulkan gairah baru dalam hubungan seks.

  4. Istri tampil lebih seksi di pagi hari
    Banyak lelakiyang mengaku istrinya akan terlihat tampil lebih seksi di pagi hari, terutamasaat bangun tidur. Saat sang istri dalam keadaaan natural, polos tanpa make-up, serta dengan rambut yang taktertata, justru saat inilah pasangan tampak menggoda.

  5. Hubungan seks yang cepat juga berkualitas
    Tidak selamanyahubungan seks yang lama akan menjanjikan kenikmatan. Hal ini dikarenakan kitaterbiasa dengan pemikiran bahwa orgasme biasanya dapat dicapai dengan hubunganseks yang lama. Hal ini justu tidak benar. Pagi hari, saat hubungan seks hanyamempunyai waktu terbatas, sesungguhnya tubuh Anda dalam kondisi yang palingsiap. Jadi, cepat atau lambat, hubungan seks pagi hari akan menciptakan sensasinikmat yang sama.

  6. Appetizer ke main course
    Selanjutnya Andaakan menantikan hidangan yang sesungguhnya dengan hati berdebar. Hubungan sekspagi hari akan memberi warna seluruh sisa hari yang dijalani. Setelah melakukanhubungan seks di pagi hari, sangat mungkin akan terkenang pada waktusetelahnya.

  7. Merekatkancinta, pelepas stres
    Hubungan sekspada pagi hari tidak hanya berfungsi sebagai penghilang stres, hal yang lebihmenguntungkan, Anda merasa dicintai sehari penuh, diperhatikan dan jugadipenuhi kebutuhan biologisnya. Meski demikian, hubungan seks pagi hari seringdikeluhkan karena beberapa sebab. Misalnya terburu-buru karena mengejar jamkantor atau mungkin masih merasa mengantuk. Tapi bukan berarti hubungan sekspagi hari tak menyenangkan.


Adisty

No comments:

Post a Comment